Senin, 28 Oktober 2013

Marquez Komentari Format Balapan di MotoGP Australia

DetikcomMarquez Komentari Format Balapan di MotoGP AustraliaDetikcomPermukaan lintasan baru Phillip Island turut berimbas ke ban Bridgestone di MotoGP dan Dunlop di Moto2. Para pebalap di kelas itu memuji daya cengkeram dan juga berkurangnya goncangan, kendatipun ini juga membuat temperatur ban jadi lebih tinggi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar